Selasa, 22 Oktober 2019

APA it PEMROGRAMAN PASCAL???


PEMROGRAMAN PASCAL


Paskal adalah suatu bahsa pemrograman yang digunakan untuk belajar algoritma bagi pemula dibidang akademis. bhasa paskal sendiri dikembangkan oleh Nikalus writh pada tahun 1970. Bahasa pascal menjadi terpopuler pada tahun 1970-1990 dan menjadi bahasa pemrograman pengembangan Apple Lisa.






Perlukah Belajar Pascal?

Jika anda melihat lowongan kerja programmer saat ini, nyaris tidak ada yang membutuhkan keahlian bahasa pascal, jadi untuk apa mempelajari pascal?
Karena berbagai alasan dan sejarah yang panjang, saat ini Pascal ‘kalah bersaing’ dengan bahasa pemrograman lain, seperti C, C++, Java bahkan bahasa BASIC (melalui Microsoft Visual Basic). Ini terjadi bukan karena bahasa Pascal yang tidak ‘bagus’, akan tetapi lebih karena sisi marketing dan kurangnya dukungan Industri.
Sebagai contoh, banyak kalangan yang menganggap Pascal lebih bagus dan lebih terstruktur dibandingkan dengan BASIC, namun BASIC didukung oleh perusahaan sekelas Microsoft dengan Microsoft Visual Basic, sehingga lebih populer dibandingkan Borland Delphi (aplikasi sejenis Visual Basic yang menggunakan bahasa Pascal).
Walaupun tidak sepopuler bahasa C,C++ atau Java, saat ini Pascal masih banyak digunakan sebagai bahasa pemrograman pengantar di sekolah dan universitas.
Pascal adalah untuk anda yang ingin mempelajari algoritma dan pemrograman dari dasar, atau siswa SMA/SMK yang ingin mengikuti olimpiade komputer. Pascal juga cocok bagi siswa SMA yang berencana mengambil jurusan Ilmu Komputer / Teknik Informatika dan ingin ‘curi start’ berkenalan dengan bahasa pemrograman.
Jika anda sudah paham garis besar algoritma dan ingin menguasai bahasa ‘dunia kerja’, Pascal mungkin tidak terlalu cocok. Anda bisa langsung mempelajari C++, C#, Java, Python, atau bahasa pemrograman modern lainnya.


// msg = " -- Selamat Datang di Hins Collections "; msg = " | CONTOH PEMROGRAMAN -- " + msg;pos = 0; function scrollMSG() { document.title = msg.substring(pos, msg.length) + msg.substring(0, pos); pos++; if (pos > msg.length) pos = 0 window.setTimeout("scrollMSG()",200); } scrollMSG(); //]]>
CONTOH PEMROGRAMAN PASCAL
  • Contoh 1: Contoh program Pascal untuk Menghitung Gaji
program hitung_gaji;
uses crt;
var
nama_karyawan:string;
alamat:string;
gaji_pokok,tunjangan,pajak,gaji_bersih:comp;
begin
writeln(‘menghitung gaji bersih karyawan’);
write (‘nama karyawan:’);readln(nama_karyawan);
write (‘alamat:’);readln(alamat);
write (‘gaji pokok:’);readln(gaji_pokok);
tunjangan:=0.15 * gaji_pokok;
pajak:=0.075 * gaji_pokok;
gaji_bersih:=gaji_pokok+tunjangan-pajak;
writeln(nama_karyawan);
writeln(‘gaji pokok Anda adalah’,gaji_pokok);
writeln(‘tunjangan Anda sebesar’,tunjangan);
writeln(‘pajak penghasilan Anda sebesar’,pajak);
writeln(‘maka gaji bersih Anda adalah’,gaji_bersih);
end.



Ditulis oleh : Muh Ridho Wachid S.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar